Selasa, 25 November 2014

MANFAAT BUAH BEGKOANG

berbicara tentang buah yang satu ini Sudah barang tentu untuk anda masyarakat indonesia, akan sangat kenal dengan buah yang memiliki Rasa yang Khas serta beraroma Khas bengkoang. Yup Ngomongin tentang buah yang satu ini tentu akan mengingatkan akan masa kecil yang mana dahulu selalu mencicipi buah yang satu ini, Namun siapa sangka Di balik buah yang sederhana ini Ternyata memiliki manfaat yang begitu banyak untuk kesehatan kita, Nah bagai mana apakah anda tertarik untuk membaca Artikel Manfaat Dan Khasiat Buah Bengkoang Untuk Kesehatan ini, Jika Iya Mari Kita lanjutkan.

Manfaat buah bengkoang
Buah Bengkoang
Khasiat Buah Bengkoang Untuk Kesehatan

MANFAAT JERUK NIPIS

Siapa yang tidak mengena buah yang satu ini, Ya buah yang kaya akan manfaat untuk kesehatan dan Kecantikan tubuh ini telah lama di kenal dan di manfaatkan sejak dahulu kala, Jeruka Nipis Atau jeruk purut yang memiliki nama latin Citrus aurantifolia Swingle ini Merupakan tumbuhan Perdu, Bagi Ibu rumah tangga jeruk nipis atau kadang di sebut jufa limau nipis ini di manfaatkan sebagai Bumbu dapur untuk resep masakan pada Masakan tertentu, Namun sebagian wanita memanfaatkan jeruk nipis sebagai Bahan kecantikan yang sangat berguna untuk wajah, Nah untuk anda yang juga ingin memanfaatkan Jeruk Nipis untuk kecantikan ini maka sebentar lagi kita akan bahas bersama.

Manfaat Jeruk Nipis
Ilistrasi Jeruk Nipis
Khasiat Jeruk Nipis sangat berguna untuk Membantu menghilangkan Jerawat, Juga bisa membantu 

MANFAAT JAHE

 Siapa sih yang tidak mengenal tubuhan yang satu ini, untuk di daerah perkotaan mungkin kita akan sedikit kesulitan untuk menemukan Tumbuhan yang satu ini, Namun untuk di pedesaan Tanaman ini wajib ada di rumah-rumah untuk pengobatan Secara tradisional atau untuk bumbu dapur untuk memasak berbagai masakan yang tak kalah enak tentunya.




Jahe terkadang di gunakan sebagai penghangat tubuh, untuk Cuaca yang seperti ini, ya cuaca yang dingin dan Musim penghujan, caranya cukup simple. Ambil jahe kemudian Kupas kulitnya, Cuci bersih, kemudian potong-potong kecil kemudian di Seduh dengan Air mendidih, Lalu minum hangat-hangat. anda akan merasakan perbedaan nya.

Manfaat jahe
Jahe

Manfaat Dan Khasiat Jahe Untuk Kesehatan

MANFAAT BUAH MENGKUDU

yang banyak di Cari oleh masyarakat, terutama dewasa ini ketika berkembang pesatnya teknologi saat ini di mana Informasi akan sangat dengan cepat sekali sampai kepada seseorang walaupun orang tersebut berada sangat Jauh sekali pun dari Daerah tertentu, Buah Mengkudu yang memiliki nama latin Marinda citrifolia, Linn yang merupakan keluarga tanaman dari Rubiaceae ini, Di perkirakan tanaman Buah ini berasal dari Asia tenggara dimana Pohon Mengkudu ini mampu tumbuh didataran rendah hingga ketinggian mencapai 1500 m dari permukaan laut, batang pohon mengkudu dapat mencapai 3-8 meter, memiliki bunga berbongol dan berwarna putih, buah mengkudu merupakan buah majemuk yang masih muda berwarna hijau mengkilap serta memiliki bintik-bintik atau totol-totol, dan saat sudah tua berwarna putih dan berbintik bintik hitam.



buah mengkudu



Jika di Daerah saya buah mengkudu tidak di manfaatkan secara Maksimal, hal ini mungkin karena belum begitu mengerti akan khasiat dari buah mengkudu ini untuk kesehatan tubuh manusia, namun siapa yang menyangka jika buah ini juga sangat bermanfaat untuk manusia, Maka dari itu sudah seyogyanya anda memahami artikel yang kami dari blog Manfaat Buah Alami ini berikan kepada sidang pembaca sekalian, agar nantinya bisa anda peraktekan di Rumah



Manfaat Buah Mengkudu Untuk Kesehatan




MANFAAT DAUN SIRIH

Sirih Memiliki Nama Latin Piper Betle Yang lazimnya di kenal sebagai Tumbuhan yang merambat dan biasanya bersandar pada pohon lain ini mempunyai ciri Tanaman yang mampu Tumbuh mencapai tinggi 15 Meter, Sementara itu untuk Batang dari tanaman sirih ini berbentuk Bulan dan berwaran Kecoklatan dengan corak Ruas-ruas di bagian batangnya seperti layaknya pohon Bambu, di sinilah tempat keluarnya akar dari Tumbuhan sirih ini, nah untuk Daunnya Yang akan kita bahas ini Khasiat Daun Siri atau Manfaat Daun Sirih ini memiliki daun yang berbentuk Jantung, dengan bentuk bersalang seling dan ujungnya berbentuk Runcing, apa bila Daun Sirih ini di remas maka akan mengeluarkan bau yang segar khas Daun sirih ini.

Manfaat Daun Sirih
Ilustrasi Daun Sirih
Orang Jaman dahulu memanfaatkan Daun sirih ini sebagai Tanaman yang wajib ada setiap harinya, karena untuk di jadikan Kunyahan dalam kehidupan sehari-hari mereka, biasanya daun sirih di Makan bersama Gambir, Kampur dan Juga Pinang, dan dengan cara ini Di percaya mampu membuat gigi menjadi lebih tahan Lama, dan jarang berlubang, Nah untuk itu kita akan mencoba membahasnya di Artikel ini, Yuk kita simak bersama di bawah ini.

Manfaat Dan Khasiat Daun Sirih

MANFAAT DAUN SALAM


Manfaat Daun Salam - Daun salam merupakan daun jenis Rempah-rempah yang biasa di gunakan untuk Masakan di Indonesia mau pun di Daerah lainnya terutama untuk masakan Kari biasanya selalu menggunakan Daun salam ini, Namun untuk kesempatan kali ini kita bukan membahas Manfaat Daun Salam dari segi masakan karena kita akan mencoba membahas Khasiat Daun salam dari segi kesehatan.
Salam memiliki nama Latin Syzygium polyanthum pohonya berukuran sedang, sementara itu Tinggi pohonnya bisa mencapai 30 Meter, Sementara itu Salam memiliki nama yang berbeda-beda di setiap daerah yakni Melayu: ubar serai, Sunda,Jawa dan Madura: Salam, Kangean: kastolam, Jawa: manting, Sumatera: meselengan.
Manfaat Daun Salam
Ilustrasi Daun Salam

Baik seperti artikel sebelumnya yakni 
Manfaat Buah Kurma, maka kita akan mencoba membahas langsung mengenai Daun salam berserta Kandungan serta Khasiat yang terkandung di dalamnya, yang bisa langsung anda lihat di bawah ini.

MANFAAT TUMBUHAN PAKU

 Banyak yang penasaran dengan Tumbuhan yang satu ini, oleh karenanya pada kesempatan kali ini saya akan mencoba mengupas mengenai Manfaat Tumbuhan Pakuini yang semoga saja bisa berguna bagi anda yang sedang mencari manfaat dari Tumbuhan yang tersebar di seluruh muka bumi ini kecuali di daerah salju abadi dan juga daerah Gurun Pasir. Tumbuhan Paku atau kadang di sebut juga dengan Paku-Pakuan ini merupakan sekelompok tumbuhan dengan sistem pembuluh sejati (Tracheophyta, memiliki pembuluh kayu dan pembuluh tapis) tetapi tidak menghasilkan biji untuk reproduksi seksualnya, Tumbuhan Paku melakukan pengembangbiakan Generatifnya dengan spora layaknya Tumbuhan Lumut dan Juga Fungi.
Manfaat Tumbuhan Paku
Ilustrasi Tumbuhan Paku

Sebenarnya ada banyak sekali Ragam ataupun Jenis dari 
Tumbuhan Paku ini di Perkirakan Spesies tumbuhan ini mencapai 10.000 di seluruh dunia dan yang tumbuh di Indonesia di perkirakan mencapai 3.000 weew angka yang sangat Fantastis bukan, Oleh karena itu pada kesempatan kali ini kami dari blog Manfaat Buah ini akan mencoba untuk membahasnya secara umum saja.

Berikut Beberapa Manfaat dari Tumbuhan Paku ini ;

  1. Dipelihara sebagai tanaman hias, misalnya paku tanduk rusa (platycerium bifurcatum), paku sarang burung (Asplenium sp), suplir (Adiantum sp) dan paku rane (selaginella sp)
  2. Penghasil obat – obatan misalnya: Aspidium sp, Dryopteris filix mas, dan Lycopodium clavatum.
  3. Sebagai sayuran , misalnya semanggi (marsilea crenata) dan pteridium aqualium
  4. Sebagai bahan pupuk hijau , misalnya azolla piñata,
  5. Sebagai salah satu bahan dalam pembuatan karangan bunga, misalnya Lycopodium cernuum.
Karena Banyak sekali Spesies tumbuhan paku seperti yang sudah kita bahas di atas maka sungguh tidak mungkin kami bahas satu persatu di Artikel ini, Mungkin pada lain kesempatan kami akan mencoba mengupas lagi artikel yang masih berhubungan dengan tumbuhan paku ini, semoga artikel Manfaat Tumbuhan Paku ini Bermanfaat Untuk kita semua.

MANFAAT BUAH MENTIMUN




Khasiat dari buah yang satu ini sangatlah luar biasa, tapi masih banyak orang yang belum mengetahuinya, oleh karenanya pada kesempatan kali ini saya akan mencoba untuk membagikan artikel mengenai Khasiat buah mentimun ataupun buah Timun, sebenarnya ada banyak banget manfaat yang terkandung dalam buah ini, akan tetapi aku tidak akan membahasnya semuanya di sini, karena nanti akan menjadi sangat panjang dan tidak nyaman di baca, Jadi aku Ambil yang umum aja ya.



Manfaat Buah Mentimun
Ilustrasi Buah Mentimun

Nah teman-teman udah membaca artikel sebelumnya yang udah aku bagikan yakni Tips Menjaga Tubuh, sekarang kita langsung lanjut aja ya ke Topik pembicaran mengenai Kandungan yang ada di buah mentimun ini, silahkan simak di bawah ini.

Manfaat Buah Mentimun Untuk Kesehatan
  1. Kalori mentimun sangat rendah, yaitu hanya 15 gram kalori per 100 gram .Tidak mengandung lemak atau kolesterol jenuh. Menkonsumsi mentimun bisa sebagai obat untuk mengatasi sembelit kronis.
  2. Kulit mentimun mengandung serat makanan yang tinggi, yang membantu untuk mengurangi sembelit, gangguan pencernaan dan mencegah penyakit lambung yang berkaitan dengan detoksifikasi usus.
  3. Juga memiliki atribut penyembuhan bagi kondisi yang ada kaitannya dengan penyakit kandung kemih dan ginjal. Kandungan air dalam mentimun yang membantu fungsi ginjal dengan cara mempromosikan buang air kecil. Konsumsi sayuran ini secara teratur juga dapat melarutkan batu ginjal.
  4. Masalah pencernaan seperti mulas, asam lambung, gastritis dan bahkan tukak lambung dapat disembuhkan dengan mengkonsumsi rutin mentimun atau jus mentimun. Enzim yang disebut
  5. Erepsin dalam ketimun juga membantu dalam pencernaan protein.
  6. Tidak hanya dagingnya, bijinyapun juga sangat bermanfaat. Biji mentimun dianggap sebagai obat alami untuk mengeluarkan cacing pita dari dalam saluran usus. Biji juga memiliki sifat anti inflamasi yang efektif untuk pengobatan pembengkakan selaput lendir hidung dan tenggorokan .
  7. Metimun adalah salah satu sumber kalium (potassium) terbaik, yaitu mengandung 147 miligram kalium per 100 gram. Senyawa Elektrolit yang ramah jantung ini bermanfaat mengurangi tingkat tekanan darah tinggi, mengurangi denyut jantung dengan meminimalkan efek natrium.
  8. Metimun mengandung antioksidan seperti B karoten, karoten, zea – xanthin dan lutein. Senyawa-senyawa ini bertindak sebagai pembersih radikal bebas yang umum menyebabkan penuaan dan penyakit terkait usia lainnya.
  9. Mentimun dalam bentuk jus berkontribusi bagi pertumbuhan rambut,  terutama karena kandungan silikon, sulfur sodium, fosfor dan kalsium, yang merupakan  nutrisi yang paling dibutuhkan untuk pertumbuhan rambut . 
  10. Rutin Minum jus ketimun setiap hari baik untuk mengontrol rambut rontok
  11. Manfaat terbesar dan paling penting mentimun bagi kulit adalah revitalisasi. Masker wajah yang mengandung sari mentimun bermanfaat untuk mengencangkan kulit
Efek Samping Yang Di Timbulakan Mentimun :
  1. Dapat menyebabkan Alergi, terutama di sekitar rongga mulut yang menimbulkan gatal dan pembengkakan. Hal ini dapat dicegah dengan memasaknya, atau tidak dimakan dalam bentuk mentah 
  2. Dapat menyebabkan masalah gastritis dan gangguan pencernaan pada beberapa orang, terutama karena disebabkan adanya senyawa cucurbitacin.
  3. Metimun juga bisa menyebabkan keracunan dan kebotakan karena bahan kimia yang ditemukan dalam mentimun. Hal ini biasanya terjadi jika seseorang mengkonsumsi mentimun secara berlebihan. Hindari juga memilih buah ketimun yang berkulit keriput, atau yang memiliki rasa agak pahit.
Ternyata buah mentimun memiliki kandungan yang Cukup banyak sekali bukan, Semog dengan adanya artikel ini semakin menambah wawasan teman-teman terhadap buah-buahan yang ada di sekitar kita, Dan untuk teman-teman yang mengisi tugas sekolah, jangan lupa bagikan juga link artikel ini kepada teman-teman kamu ya, terima kasih.

MANFAAT TUMBUHAN LIDAH BUAYA

Lidah Buaya - Merupakan tumbuhan Jenis Obat yang kadang di Kenal dengan Aleo vera atau yang memiliki nama latin Aloe barbadensis Milleer, tumbuhan ini sudah sangat di kenal ribuan tahun yang lalu sebagai tanaman yang mampu untuk menyuburkan Rambut, penyembuhan luka dan juga perawatan pada kulit, Tumbuhan ini juga sangat mudah kita jumpai di Kawasan Kering di Afrika, Namun tidak perlu jauh-jauh ke Afrika, saat ini di Indonesia sudah bisa kita temuakan dengan mudah Lidah buaya ini, Nah tinggal bagai mana kita mengolah dan memberdayakan yang sudah ada ini untuk di Jadikan sebagai tanaman yang bisa menyuburkan rambut atau yang lainnya.
Manfaat Lidah Buaya
Ilustrasi Lidah Buaya

Tumbuhan Lidah buaya memilki banyak sekali Ragam jenisnya yakni Mencapai 200 Jenis lidah buaya, dari sekian banyak jenis lidah buaya yang paling baik di gunakan untuk pengobatan adalah jenis Aloevera Barbadensis miller, Lidah buaya jenis ini memiliki banyak sekali zat yang di perlukan tubuh yakni Sekitar 72 Zat yang di perlukan tubuh Yakni, macam asam amino, karbohidrat, lemak, air, vitamin, mineral, enzim, hormon, dan zat golongan obat. Antara lain antibiotik, antiseptik, antibakteri, antikanker, antivirus, antijamur, antiinfeksi, antiperadangan, antipembengkakan, antiparkinson, antiaterosklerosis, serta antivirus yang resisten terhadap antibiotik. dan masih banyak lagi Yang tidak cukup kami bahas secara mendalam di  Artikel ini, Oleh Karenanya kami akan membahas secara mendasar saja kegunaan dan Manfaat Lidah Buaya di blog 
Manfaat Tumbuhan ini.
Manfaat Lidah Buaya Untuk Kesehatan

Manfaat Lidah Buaya Untuk Kesehatan Rambut dan Kulit Kepala
untuk menyuburkan rambut dengan cara memotong daunnya kemudian mengoleskan getah yang keluar (eksudat) langsung di kulit kepala secara berkala. Setelah itu baru dibersihkan dan dibilas
Khasiat Lidah Buaya Sebagai Anti Oksidan
Lidah buaya dapat di manfaatkan sebagai anti Oksidan  sehingga dapat meningkatkan metabolisme tubuh dan mem bantu mencegah penyakit degeneratif.
Manfaat Lidah Buaya Untuk Penyembuhan Luka
lidah buaya membantu untuk mengembalikan jaringan kulit yang luka. Untuk kegunaan ini biasanya dengan menggunakan gel lidah buaya yaitu bagian berlendir yang diperoleh dengan menyayat bagian dalam daun setelah eksudat dikeluarkan, yang juga digunakan untuk membantu mengatasi masalah eksternal seperti masalah pada kulit, mulai dari luka bakar, jerawat hingga masalah kulit akibat gigitan serangga
Khasiat Lidah Buaya Sebagai Antiinflamasi
Lidah buaya dapat membantu mengatasi luka bakar, digigit serangga atau masalah pencernaan. Hal ini bisa diperoleh dengan cara meminum lidah buaya sebagai pengobatan secara internal. Jus lidah buaya dipercaya dapat membantu mencegah konstipasi dan melancarkan saluran pencernaan. Minuman ini dibuat dari gel yang dihasilkan oleh lidah buaya.
Manfaat Lidah Buaya Sebagai Bahan Kecantikan
lidah buaya banyak dipergunakan pada berbagai produk kosmetik, seperti krim, lotion, atau sabun. Kandungan lidah buaya di dalam produk kosmetik tersebut membantu meningkatkan kadar oksigen yang be'rguna bagi kulit, membantu menguat kan jaringan kulit sehingga tidak mengendur, serta mem bantu mencegahpenuaan dini.

Ada banyak sekali manfaat dari Tubuhan Lidah Buaya ini jika kita terus gali manfaat yang terkandung dari tanaman ini, bagai mana tidak tanaman ini dahulu Masyarakat Mesir kuno menamai tumbuhan ini sebagai tumbuhan ke abadian karena begitu banyak manfaat yang terkandung dari tanaman ini, Sekali lagi semoga artikel yang kami berikan ini bisa bermanaat, semoga anda terus bertambah wawasan dengan hadirnya artikel ini. Baca Juga artikel sebelumnya Yakni 
Manfaat Buah Mengkudu